Bagaimana langkah-langkah memformat angka pada microsoft excel

 on Kamis, 21 April 2016  

Memformat Angka
Data yang kamu masukkan ke dalam sel, secara otomatis Excel akan memformatnya sesuai yang kamu butuhkan, tetapi mungkin ada kalanya tidak sesuai dengan kebutuhan sehingga kamu perlu memformatnya kembali. Untuk memformat angka, ikutilah langkah-langkah berikut ini
  1.  Sorotlah range atau sel yang akan kita format angkanya.
  2. Klik tab Home, klik tanda panah pada Number, akan tampil kotak dialog Format Cell seperti pada  Gamba
  3. Pilih dan klik salah satu kategori yang terdapat dalam kotak Category
  4.  Misalnya ketika kamu memilih kategori Number, tentukan jumlah desimal yang ingin ditampilkan. Kamu juga bisa memilih tampilan angka negatif pada Negative Numbers.

Pada kotak isian Use 1000 Separator (.) klik jika kita perlu tanda titik untuk memisahkan nilai ribuan.
5. Untuk kategori Currency kita pilih lambang uang yang diinginkan.
6. Jika sudah selesai klik OK.
http://kom-tekno.blogspot.com/2016/04/bagaimana-langkah-langkah-memformat.html
Selain itu, kita juga bisa menggunakan ikon-ikon yang terdapat pada tab Home berikut ini.
http://kom-tekno.blogspot.com/2016/04/bagaimana-langkah-langkah-memformat.html
Agar lebih jelas cara memformat angka dalam Microsoft Excel, perhatikan contoh berikut.
1. Perhatikan tabel berikut.
2. Ubahlah angka pada kolom 1 menjadi desimal dengan 2 angka belakang koma, kolom 2 menjadi
    rupiah, dan kolom 3 menggunakan persen
http://kom-tekno.blogspot.com/2016/04/bagaimana-langkah-langkah-memformat.html

Caranya adalah sebagai berikut.
1. Sorot semua angka pada kolom 1, lalu klik ikon 2 kali, untukmengubah angka menjadi desimal
    dengan 2 angka belakang koma.
2. Sorot semua angka pada kolom
2, lalu klik ikon .

http://kom-tekno.blogspot.com/2016/04/bagaimana-langkah-langkah-memformat.html
3. Sorot semua angka pada kolom
3, lalu klik ikon . Hasilnya dapat dilihat pada Gambar
Bagaimana langkah-langkah memformat angka pada microsoft excel 4.5 5 b Kamis, 21 April 2016 Memformat Angka Data yang kamu masukkan ke dalam sel, secara otomatis Excel akan memformatnya sesuai yang kamu butuhkan, tetapi mungkin ada ...


1 komentar:

  1. Sebutkan langkah langkah untuk menformat sel dengan angka bilangan untuk mendapatkan tampilan data yg mudah dan rapi?


    Tolong bantu🙏

    BalasHapus

Diberdayakan oleh Blogger.